Nextframe Studio ditugaskan untuk mengerjakan online editing dalam video clip musik “Best Friend Forever” karya HIVI dengan kolaborasi FOX’s Crystal Clear. Dengan kolaborasi dengan Naranatha Creative Suite, Nextframe Studio mengerjakan adegan kembang api pada video klip musik ini.